UNG Gelar Upacara Bendera Peringati Hari Pendidikan Nasional Tahun 2024

Dalam arahannya rektor mengungkapkan bahwa hari pendidikan nasional, merupakan untuk meningkatkan komitmen bersama dalam mengedepankan pendidikan yang berkualitas. Dengan memperingati hari bersejarah tersebut, diharapkan dapat meningkatkan semangat berkontribusi terhadap kemajuan dunia pendidikan sekaligus mengenang jasa para pahlawan pendidikan di Indonesia.

BACA JUGA :  Wamendagri Bima Arya : Penyaluran Bansos Jelang Pemungutan Suara 27 November Pilkada 2024

“Haridiknas tahun ini tidak hanya menjadi momentum untuk merayakan kemajuan pendidikan, namun juga sekaligus mengenang jasa pahlawan pendidikan di Indonesia,” ujar rektor.

Rektor berharap dengan semangat hari pendidikan nasional ini akan terus meningkatkan gairah masyarakat utamanya warga kampus, untuk terus memajukan dunia pendidikan Indonesia khususnya memajukan UNG rumah bersama menjadi perguruan tinggi yang semakin unggul dan berdaya saing. (**)

BACA JUGA :  Ruang Belajar Berfungsi Asrama, Begini Cerita Siswa dan Kepsek Madrasah Aliyah Miftahul Huda Kwandamg Gorut